Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 10, 2018

Materi UKK Sosiologi Kelas X Tahun Pelajaran 2017/2018

Berikut  Materi UKK Sosiologi Kelas X Tahun Pelajaran 2017/2018 : SOSIALISASI Tipe sosialisasi: formal, informal/nonformal. Tujuan sosialisasi.  Media sosialisasi. Bentuk sosialisasi: primer, sekunder. Pola sosialisasi: partisipatif/partisipatoris, represif. Tahap-tahap sosialisasi:  preparatory stage ,  play stage ,  game stage ,  generalized others. PERILAKU MENYIMPANG Penyebab perilaku menyimpang: sosialisasi yang tidak sempurna, sosialisasi sub kebudayaan menyimpang. Bentuk perilaku menyimpang: primer, sekunder. Macam-macam perilaku menyimpang. Sifat perilaku menyimpang: positif, negatif. PENGENDALIAN SOSIAL Sifat pengendalian sosial.. Tujuan pengendalian sosial. Dampak tidak berfungsinya pengendalian sosial. Cara pengendalian sosial: persuasif, koersif. Bentuk pengendalian sosial: formal, informal, pendidikan, gosip, teguran, hukuman, dll. Agen pengendalian sosial. Lembaga penegak hukum.