Soal Ujian Sekolah 2020 (Bagian 3)
6. Perhatikan bentuk konflik so s ial berikut ini! (1) Tuntutan kelompok buruh kepada pengusaha, menuntut kenaikan UMP. (2) Konflik antar suku yang masih terjadi di beberapa daerah. (3) Pembantu dan majikan yang berkonflik dikarenakan ketidaksesuaian pekerjaan. (4) Bentrokan yang terjadi antar suporter yang dikarenakan saling ejek. (5) Konflik antara warga dengan pemerintah tentang pembebasan jalan. Dari contoh tersebut yang termasuk konflik vertikal adalah ........ A. (1), (2), dan (3) B. (1), (2), dan (4) C. (1), (3), dan (5) D. (2), (4), dan (5) E. (3), (4), dan (5) 7. Sebagai langkah antisipasi, wali kelas mempertemukan dua siswa yang terlibat perkelahian kecil di kelas. Kedua siswa diminta membuat kesepakatan untuk tidak mengulang perbuatan yang merusak nama baik kelas. Bentuk akomodasi yang ditempuh wali kelas tersebut berbentuk …. A. arbitrasi B. ...